POST TERBARU

Baca dan Tulis

Membaca dan menulis memang kegiatan yang mengasyikkan, tetapi akan lebih menantang jika kita mau menelaah lebih jauh lagi, kenapa seperti ini dan kenapa seperti itu, sehingga akan membuat kita semakin paham dan yakin dengan apa yang sebenarnya terjadi dan apa yang sebenarnya kita lakukan. Membaca dan menulis sepertinya tidak dapat dipisahkan satu sama lain. Saat…

Siapa yang Belajar, Dialah yang Menang

“Siapa yang belajar, dialah yang menang.” Saya mendengar pepatah ini dari seseorang semasa saya bersekolah di sekolah atas. Sebuah kalimat yang singkat, tetapi bila dijabarkan akan menjadi sebuah tulisan panjang. Belajar tidak melulu mempelajari ilmu pelajaran dalam buku cetak atau tertulis tangan. Belajar dari pengalaman adalah salah satu dari memahami fungsi lain dari belajar. “Pengalaman…